RIM (Perusahaan pembuat Blackberry) Dibeli oleh Nokia??

Posted: December 22, 2011 in INFO TECHNOLOGY
Tags:

 

 

blackberrypromo.jpg

Sebelum nokia duet dengan microsoft, blackberry mulai mengalami krisis, blackberry dirumorkan akan dibeli oleh microsoft, tapi karena prospek gabung nokia lebih menjanjikan, hal itu urung terjadi. Kali ini saat krisis blackberry makin parah, dan tidak ada investor yang tertarik membeli saham blackberry, nokia dikabarkan tertarik membeli blackberry.

Nokia tidak sendiri dalam membeli RIM, tapi ingin membeli Blackberry bareng dengan Microsoft, walaupun masih rumor, tapi petinggi ke3 perusahaan ini dikabarkan telah bertemu diam2.

http://www.winrumors.com/microsoft-and-nokia-reportedly-considered-a-bid-for-blackberry-makers-rim/?utm_campaign=twitterwp&utm;_medium=twitter&utm;_source=twitter

Kenapa nokia dan microsoft begitu tertarik membeli blackberry padahal orang sudah mulai tidak tertarik membeli BB (kecuali di indonesia).

Menurut saya dengan menguasai BB, maka market share smartphone nokia bisa terdongkrak dengan signifikan, dan dengan market share tsb maka nokia berharap bisa kembali menjadi raja smartphone dengan cepat. Jika itu terjadi kemungkinan BB akan menjadi generasi seri E nokia (kebayang kan BB tapi batre seawet seri E dh OS Windows Phone yang terbukti paling stabil).

sumber : http://adit38.wordpress.com

Leave a comment